ARC nge[Gas] ke Masjid Ar Ridwan
Di tengah arus teknologi dan informasi yang begitu mudah dinikmati masyarakat, tentu terdapat sisi positif dan negatif. Jika tidak bisa mengendalikan diri, pasti akan mudah terbuai dengan segala fasilitas tersebut. Sudah menjadi rahasia umum, banyak kita jumpai anak – anak seumuran SD pun sudah difasilitasi gadget oleh orang tuanya, entah hanya sekadar aneka permainan atau konten lain yang ada di dalamnya. Terlepas dari fenomena di atas, bersyukur sekarang masih ada anak muda yang masih mempunyai jiwa kebersamaan apa lagi bergelut di area keagamaan yang di selenggarakan sekelompuk pecinta motor ARC(Asmo Riders Community) Masjid Ar-Ridwan merupakan sarana ibadah satu-satunya di Kp. Telajunh RT/RW 002/001 dengan jumlah penduduk 100 KK dengan lebi dari 500 jiwa. Fasilitas yang dimiliki baru berupa tempat wudhu tanpa adanya kamar mandi dan Kloset serta tidak adanya pemisahan antara jamah pria dan wanita. Fasiltas penunjang yang kurang sepertikarpet, serta kondisi plafon Yang belom